Text
CINTA DAN AIR MATA
Gibran memang selalu menarik untuk dibaca, setiap kali kita membaca pasti ada sesuatu yang baru yang dapatkan. Di buku ini, kembali Gibran menggoyang perasaan kita dengan tema cinta. Tapi bukan cintga yang dilumuri nafsu dan dosa, namun cinta yang abadi dan suci, cinta yang tak bisa dibeli dengan harta da tahta.
Bukan pula cintanya anak muda-mudi yang hanya mengenal bahagia tanpa mau merasakan penderitaan. Di sini Gibran bertutur tentang cinta yang sebenarnya, cinta yang membuat orang bahagia, tapi juga sering mengakibatkan orang merana, cinta yang sering membuat orang ceria, namun juga tak jarang membawa duka.
Tidak tersedia versi lain