Text
ATMOSFER
Atmosfer adalah selimut udara yang mengelilingi bumi, udara tersebut tetap berada di udara karena gaya gravitasi. Udara itu terdiri atas camputanh gas-gas; tiga di antaranya (nitrogen, oksigen, dan karbon dioksida) memainkan peranan penting dalam memelihara kehidupan di atas bumi. Pergerakan udara di bagian atmosfer yang lebih rendah menimbulkan angin, yang pada gilirannya akan bertanggung jawab bagi banyak cuaca kita.
Buku ini membahas tentang atmosfer. Topik yang dilingkupi meliputi asal mula dan struktur atmosfer sampai pengaruh yang dimiliki oleh atmosfer terhadap bumi, juga memberitahu kita apa yang menyebabkan gejala-gejala seperti cuaca, iklim, dan bagaimana pengaruhnya terhadap planet dan bagaimana manusia mengubah atmosfer pada masa sekarang ini.
Tidak tersedia versi lain