Sebagai kelanjutan kisah Enong di novel Padang Bulan, novel Cinta di Dalam Gelas menceritakan perjalanan nasib Enong. Ia kemudian berurusan dengan seorang preman pasar pagi, seorang lelaki yang bercita-cita menjadi teknisi antena parabola, dan seorang grand master perempuan tingkat duni ayang berasal dari Georgia. Bagaimana pula presiden perempuan Republik Indonesia, Kapten CHIP, dan dua ekor b…
Sirkus Pohon adalah novel karangan Andrea Hirata. Setelah hampir 3 tahun tak terdengar kabarnya, Andrea Hirata kembali membawa sebuah novel berjudul Sirkus Pohon. Novel ini menceritakan tentang pohon Delima. Mengapa pohon Delima? Ternyata ada filosofi di dalamnya. Pohon Delima itu terkadang musuh, terkadang pembawa kenangan, terkadang pula pembawa cinta. Andrea Hirata berhasil mengemas itu semu…
Nyanyian Rakyat (Song of a Citizen) adalah buku tentang suara dan gejolak rakyat yang menginspirasi pembaca untuk bertindak yang sama demi perbaikan. Kalau nyanyian ini dikelola dengan baik oleh pemangku yang berkepentingan, niscaya Indonesia bisa menjadi negara yang lebih baik. Ada sekurang-kurangnya empat prasyarat Indonesia bisa menjadi lebih baik. Bukankah kita punya Sumber Daya Alam, Sumbe…
Seorang lelaki bernama Sabari tak henti-hentinya berusaha untuk mengejar perempuan bernama Marlena. Meski ditolak Marlena berkali-kali ia tak gentar dan tetap mencari cara untuk mendapatkan pujaan hatinya. Dibantu Ukun, Tamat, Toharun, serta sahabat lainnya, Sabari konsisten untuk mencuri hati Marlena. Sementara di belahan bumi lain, seorang anak bernama Amiru begitu mengagumi ayahnya yg amat m…