MENGALAHKAN KUASA TIPUAN-TIPUAN DARI RASA TIDAK AMAN, KETAKUTAN, PENGHUKUMAN, DAN PATAHNYA SEMANGAT DENGAN JANJI-JANJI TUHAN. Di dalam Menghancurkan Si Pembual, Gembala Steven Furtick berfokus pada empat area kunci di mana pikiran-pikiran negatif seringkali melemahkan: rasa tidak aman, ketakutan, penghukuman dan patah semangat. Ia bertanya,� Pekerjaan-pekerjaan besar apakah yang sedang ber…