Text
Endiklopedia Grolier - Ilmu pengetahuan populer 8 : Mamalia, ilmu pengetahuan manusia
MAMALIA ( Halaman 1-51)
ILMU PENGETAHUAN MANUSIA ( Halaman 52-294)
Bagian ini dimulai dengan survei terhadap tubuh manuslia, menelaah strukturnya, dan bagaimana berbagai sistem organnya. Dilanjutkan dengan kepribadian, emosi, ingatan, daur hidup manusia, keturunan, perkembangan pertumbuhan, kemunduran, dan lanjut usia. Pembahasan lain dari masalah alkoholisme, merokok, dan penyalahgunaan obat, sampai penyakit khusus seperti alergi, influenza dan kanker, dan arthritis, diakhiri dengan penelaahan kemajuan kedokteran modern.
Tidak tersedia versi lain