Text
Kumpulan puisi kontemplasi hati : Madah jiwa kepada sang Pencipta
Puisi adalah ungkapan jiwa yang paling sunyi, tergubah lewat khusyuknya kontemplasi pribadi. Dari kata-katanya, orang bisa merasakan rohnya. Kumpulan puisi ini terdiri dari goresan yang dibuat sejak tahun 1991. Melalui kumpulan puisi ini, penulis ingin berbagi kesunyian hati.
Tidak tersedia versi lain