Text
Smart city beserta cloud computing dan teknologi-teknologi pendukung lainnya
Memahami tentang smart city serta bagaimana peranan teknologi cloud computing di dalamnya. Disajikan juga ulasan sejarah komputer dan jaringan komputer, yang turut berperan di dalamnya. Memahami teknologi-teknologi pendukung smart city dan beberapa teknologi yang mengawali cloud computing : grid computing, cluster computing, green computing, augmented reality, RFID, near field communication, internet of things.
Tidak tersedia versi lain