Buku ini dimaksudkan untuk menambah perbendaharaan dalam rangka menemani orang-orang muda yang masih dalam pembinaan (formatio), terutama di awal masa Novisiat, supaya makin memahami apa arti kontemplasi (dalam arti sempit maupun luas) sampai ke dalam penerapan dalam hidup harian sebagai insan kontemplatif. Naskah berawal dari modul-modul retret yang dikumpulkan sejak tahun 2000 dan diolah kemb…