Naskah orasi ini akan diawali dengan uraian singkat perkembangan teknologi fabrikasi sensor pencemaran lingkungan berbasis teknologi thick-film, thin-film, dan micromachining/MEMs. Sebagai kontribusi utama dalam kemajuan teknologi di tanah air, naskah orasi ini kemudian akan menjelaskan bagaimana teknologi micromachining dan thin-film bisa dimanfaatkan untuk fabrikasi sensor gas serta teknologi…
Buku ini terdiri dari 6 jilid, Robot, Televisi, Komputer, Mikroelektronika, Laser, Bioteknologi. Buku seri teknologi tinggi bergambar ini menceritakan kemajuan yang telah dicapai oleh teknologi tinggi dengan penjelasan yang mudah dimengerti. Dimaksudkan untuk membimbing anak-anak dan remaja memahami teknologi tinggi lewat gambar, ilustrasi, dan contoh penerapan yang dekat dengan kejadian sehari…