Siapa tidak suka bergaul dengan anak kecil yang bersikap polos, lugu, dan lucu? Mata anak kecil itu bersih dan murni. Bagi kita orang dewasa masa kecil itu sudah lewat, dan anggapan umum berkata bahwa kini tinggal kenangan manis. Sekali waktu timbul kerinduan akan masa manis itu. Di kedalaman hati kita, anak dari masa kecil masih ada. Semua yang pernah kita alami, yang kita sukai dan yang kita …