Text
Ki Hajar Dewantara - 2 ( Kebudayaan ) : Pemikiran, konsepsi, keteladanan, sikap merdeka
"Pendidikan nasional menurut paham Taman Siswa ialah pendidikan yang beralaskan garis hidup dari bangsanya (culturel - national) dan ditujukan untuk keperluan peri-kehidupan ( maatchapelijk) yang dapat mengangkut derajad negara dan rakyatnya, agar dapat bekerja bersama-sama dengan lain-lain bangsa untuk kemuliaan segena manusia di seluruh dunia".
Tidak tersedia versi lain