Buku ini adalah suatu upaya untuk memahami apa yang terjadi dengan Indonesia dewasa ini, terutama dilihat dari sudut filsafat dan ilmu-ilmu sosial lainnya. Di dalam buku ini, saya mengajukan satu argumen, bahwa Indonesia terjebak dalam gelembung-gelembung realitas, sehingga kehilangan pijakan pada realitas yang sesungguhnya. Dalam konteks ini, gelembung adalah elemen yang menghalangi pandangan …
Filsafat tak dapat lepas dari kata. Di dalam berpikir dan membangun konsep yang jelas dan kritis, orang senantiasa berpelukan dengan kata. Di dalam menulis dan menyebarkan pemikiran, orang bergandengan tangan dengan kata. Di dalam buku ini, saya akan mengajak anda untuk merenungkan tentang makna kata, dan kaitannya dengan konteks yang lebih luas, entah dengan politik, pendidikan, ekonomi, dan …
As my writing has unfolded over the years it was not until recently that I was able to see the connections between my seemingly varied interests. In retrospect I have always been writing about religion and science, or at least religion and knowledge, but in recent years I became involved with the “religion and science debate.” This is an interdisciplinary group of scholars who examin…
Secara umum, dengan mendalami ilmu fi lsafat, kita akan terusmenerus terdorong untuk lebih meningkatkan rasa kesadaran sebagai upaya mencari kebenaran dalam realitas kehidupan. Secara khusus, mendalami ilmu di lingkungan pendidikan tinggi sebagai bentuk kebebasan ilmiah dan kebebasan mimbar yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan atas dasar rasa tanggung jawab untuk mengabdi kepada ilmu penget…
Apabila kita sebut istilah fifsafat (philosophy) sebenarnya menunjuk kepada pengertian filsafat umum, yaitu filsafat yang mempersoalkan segala sesuatu yang ada (realistas) dalam alam semesta ini untuk mengetahui kebenaran yang sesungguhnya atau kebenaran yang hakiki dari realitas itu. Selain filsafat umum ada filsafat khusus, yaitu filsafat yang diterapkan pada bidang ilmu tertentu, dimana fils…
Sejarah umat manusia adalah catatan besar tentang aneka paradoks. Bagaimana kita bisa sangat welas asih dan sekaligus sangat kejam. Kita begitu pantang menyerah dan sekaligus cepat putus asa. Sedemikian digdaya kita menjelajah ruang angkasa, tapi tak kuasa menyelamatkan sesama dari kelaparan dan peperangan. Dan kenyataan itu dipertajam dan diperluas oleh teknologi digital ketika semua hal parad…
Penulis buku bestseller versi New York Times, The Geography of Bliss, Eric Weiner, melakukan perjalanan intelektual yang berliku, mengikuti jejak para pemikir besar dalam sejarah dan menunjukkan kepada kita bagaimana para filsufdari Epicurus hingga Gandhi, Thoreau hingga Beauvoirmenawarkan kearifan serta kebijaksanaan praktis dan spiritual untuk masa-masa ambyar seperti sekarang. Kita kembali …
Apakah di dunia ini ada pengetahuan yang begitu pasti sehingga tidak ada orang yang berakal sehat dapat meragukannya? Filsafat adalah upaya untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan pamungkas seperti ini, tidak serampangan, dan dogmatis, seperti yang mungkin kita hadapi dalam kehidupan biasa, tetapi secara kritis, setelah menganalisis bagaimana dan mengapa pertanyaan itu muncul dan mengklarifikasi a…
Bagi kita mungkin ia sosok orang tua, guru, atau teman sejawat. Seseorang yang lebih berumur, sabar dan arif, yang memahami kita sebagai orang muda penuh gelora, yang membantu kita memandang dunia sebagai tempat yang lebih indah, dan memberitahu kita cara terbaik untuk mengarunginya. Bagi Mitch Albom, orang itu adalah Morrie Schwartz, seorang mahaguru yang pernah menjadi dosennya hampir dua pul…
History and Wonder is a refreshing new take on the idea of history that tracks the entanglement of history and philosophy over time through the key idea of wonder. From Ancient Greek histories and wonder works, to Islamic curiosities and Chinese strange histories, through to European historical cabinets of curiosity and on to histories that grapple with the horrors of the Holocaust, Marnie Hugh…