Untuk semua anak basis, perjalanan pulang dan berangkat sekolah yang penuh tawa, sedih, gelisah, juga cemas kini semuanya tinggal kenangan. Cerita ini terinspirasi dari peristiwa tawuran pelajar yang pernah terjadi pada tahun 1995-1996 di DKI Jakarta.
Buku ini bukan nostalgia. Seperempat abad menjadi wartawan bukan sesuatu yang patut dibanggakan, apalagi dirayakan. Mengenang mungkin sekadar membuka album foto lama: mengingat bahwa kita pernah berada pada suatu masa, di suatu tempat, dalam sebuah konteks peristiwa. Juga ekspresi rasa syukur bahwa suatu tempat dan suatu masa itu pernah kita tandai dalam sebuah catatan jurnalistik. Buku ini …
Urip mung mampir ngombe, hidup cuma mampir minum. Hidup cuma mampir ngopi. Di warung kopi, semua orang datang dan pergi. Di warung kopi, orang bisa tampak menjadi lebih lega, santai, dan gembira. Di warung kopi, tidak sedikit manusia yang menciptakan surga kecil barang sesaat untuk dirinya. Lewat sebuah kejadian tak terduga, suatu ketika Iwan berada dalam dunia antara hidup dan mati. Ia berte…
Ada banyak kendala dan tantangan yang ditemukan dalam pembangunan sektor ketenagalistrikan di wilayah perdesaan, terutama di beberapa wilayah di Nusa Tenggara Timur. Buku Akses Listrik dan Kesejahteraan Masyarakat ini hadir untuk memberikan solusi terhadap berbagai kendala dan tantangan tersebut. Dengan fokus kajian di wilayah perdesaan terpencil di NTT, buku ini menjelaskan beberapa tantangan …
Tidak sedikit masyarakat yang menjadi korban penipuan berkedok investasi menggunakan bendera koperasi ataupun pinjaman online ilegal akibat kurangnya literasi keuangan ataupun akses pembiayaan ke perbankan. Di samping itu, tata kelola dan penegakan hukum sektor keuangan juga masih lemah. Maraknya kasus gagal bayar industri asuransi beberapa tahun belakangan menggambarkan masih rendahnya tingkat…
Caping dihormati sebagai benda fungsional sekaligus benda sakral yang dekat dengan tradisi. Hal ini membuat caping berubah menjadi sebuah simbol yang memainkan " dual function" yakni " revealing " atau membuka diri dan membuat dirinya menjadi jelas, sekaligus "concealing" atau merahasiakan diri agar tak diketahui. Di dunia persilatan, seorang pendekar seringkali digambarkan turun gunung dengan …
Salah satu masalah yang sering terjadi pada kehamilan adalah terjadinya perdarahan. Perdarahan dapat terjadi pada setiap usia kehamilan. Perdarahan pada kehamilan sendiri berarti perdarahan melalui vagina yang terjadi pada masa kehamilan, bukan perdarahan dari organ atau sistem lainnya. Perdarahan npada kehamilan adalah masalah yang cukup serius yang terjadi pada masyarakat Indonesia yang meng…
Rabies telah menjadi ancaman bagi masyarakat selama berabad-abad (Baer JM 2012). Rabies atau penyakit anjing gila adalah penyakit hewan yang disebabkan oleh virus, bersifat akut serta menyerang susunan syaraf pusat hewan berdarah panas dan manusia. Rabies merupakan salah satu zoonosis, yaitu penyakit yang dapat menular dari hewan ke manusia (GARC 2015). Rabies selalu menyebabkan kematian apabi…
"Pengarang Ditemukan Tewas Gantung Diri", itulah judul berita di koran yang membuat Elang Bayu Angkasa, sang pelukis, penasaran. Apalagi pengarang dengan nama samaran Gagak Hitam itu tidak meninggalkan jejak sama sekali, kematiannya misterius. Terpancing rasa ingin tahu, Elang pergi ke Singkawang, menyelidiki kematian itu. Saat Elang baru saja menyelidiki misteri kematian Gagak Hitam bersama A…
Satu mayat lenyap dari ruang jenazah rumah sakit. Elang Bayu Angkasa mendengar berita itu dari Tesha, kekasihnya yang bekerja di rumah sakit itu. Elang awalnya tak mau terlibat. Ia ingin hidup tenang, menikahi Tesha, dan berkeluarga. Tetapi ia menerima surat misterius berisi teka-teki yang berhubungan dengan mayat yang lenyap itu. Tanpa sepengetahuan Tesha, Elang menyelidiki kasus itu bersama …